Postingan

SERAH TERIMA JABATAN KEPALA PUSKESMAS SULILI

Gambar
.Puskesmas Sulili, Kecamatan Paleteang Kabupaten Pinrang melaksanakan serahterima jabatan dari Kepala Puskesmas lama, drg. H. Ali Ilham, MM ke Kepala Puskesmas Baru,H. Muslimin, S. Kep,NS, M. Kep di Gedung Puskesmas setempat, Kamis (1/2/2024). Sertijab diawali dengan pembukaan okeh MC, kemudian dilanjutkan dengan  sambutan  Kadis Kesehatan Kab. Pinrang, drg. Dyah Puspita Dewi, M. Kes dan arahan dari Bapak Camat Peleteang. Dalam kesempatan tersebut, ibu Kadis menyampaikan bahwa, pergantian jabatan dilingkungan pemerintah itu hal yang wajar. Saya berharap kepada seluruh jajaran kesehatan khususnya di Puskesmas Sulili yang dilakukan pergantian jabatan, supaya tidak terlalu mempernasalahkan adanya pergantian jabatan ini, yang paling  penting bangunlah kebersamaan. Kapus Sulili yang Lama drg.H. Ali Ilham, Mm, menyampaikan terima kasih kepada seluruh jajaran Nakes Puskesmas Sulili yang telah menerima kehadirannya sebagai kepala UPT Puskesmas Sulili selama 3 tahun. Sel

PENYAMBUTAN TIM SURVEYOR HARI PERTAMA LURING PUSKESMAS SULILI

Gambar
Pada hari Jum'at (14/12/2023) Tim Surveior dari LAFKESPRI melakukan survey re Akreditasi  Puskesmas sulili,  dr. H. MUHAMMAD YUNUS, S. Ked, M.Kes dan Septianus Bunga, SKM, M.Kes disambut langsung oleh kepala puskesmas sulili drg. H. Ali Ilham, MM Di depan halaman puskesmas sulili kembali di sambut oleh staf puskesmas sulili dan persembahan senam CTPS  Acara penyambutan Tim Surveior dihadiri oleh Bapak camat Paleteang dan seluruh lurah yang ada di kecamatan Paleteang  

PUSKESMAS SULILI IKUT MEMERIAHKAN HARI KESEHATAN NASIONAL KE 59

Gambar
Pemerintah Kabupaten Pinrang memperingati  Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke -59 yang digelar di halaman kantor Bupati Pinrang  Kegiatan diawali dengan Senam dan defile dan dilanjutkan kegiatan lomba  di pekarangan kantor Bupati Pinrang  Minggu  (5/11/2023). Kepala puskesmas sulili , yang disapa dengan drg. Ilo  mengatakan, kegiatan ini diikuti oleh pelayan kesehatan se-  puskesmas, rumah sakit dan pelayanan kesehatan lainya yang ada di  kab. Pinrang  "Tema HKN tahun 2023 Transformasi Kesehatan untuk Indonesia Maju," drg. Ilo keterangan tertulis. Editor : kijang 1

PEMBERIAN HADIA KEPADA STAF PUSKESMAS SULILI YANG TERBAIK

Gambar
Pemberian Penghargaan akan diberikan kepada Staf puskesmas sulili yang terbaik dan teladan atau yang berhasil menyelesaikan tugasnya dengan baik di tahun 2022.  Pemberian penghargaan bagi staf Puskesmas Sulili merupakan suatu tanda apresiasi dari kepala puskesmas sulili.  drg. A. Ali Ilham, M.M dalam ungkapan nya Selaku kepala puskesmas sulili bertujuan untuk menaikkan motivasi staf yang lain untuk bisa berhasil juga. Editor : Simpus sulili

KUNJUNGAN BAPAK BUPATI PINRANG DI PUSKESMAS SULILI

Gambar
Selasa, 1 Maret 2022 kunjungan bapak Bupati Pinrang di puskesmas sulili Dalam pelayanan masyarakat dalam bidang Kesehatan, Bupati Pinrang  memantau langsung pelayanan Kesehatan serta berbincang langsung dengan petugas kesehatan  dan pasien. Usai memantau pelayanan dalam gedung bapak Bupati Pinrang kembali mengunjungi pelayanan vaksinasi di sekolah    Editor : simpus sulili

MEMPERINGATI HARI KESEHATAN NASIONAL

Gambar
Puskesmas SULILI Assalamu alaikum wr.wb. dan selamat pagi .  Awali harimu dengan Ucapan Syukur 🙂 Semoga Hari ini Kita Semua di beri Kesehatan dan diJauhkan dri Sgala MarahBahaya. AMIN!!  Kami dari puskesmas sulili mengucapkan Selamat Hari Kesehatan Nasional. Semoga semua rakyat Indonesia bisa mendapatkan hak kesehatan yang layak. Sehat itu murah kok. Sakit yang mahal!! Semoga kau dan makhluk bumi khususnya indonesia diberi kesehatan!! Selamat Hari Kesehatan Nasional!! Selamat hari kesehatan nasional, mari kita tingkatkan derajat kesehatan bangsa , tingkatkan kesadaran perilaku hidup bersih dan sehat. Selamat hari kesehatan Nasional karena sehat itu akar dari segalanya…

SURVEY RE AKREDITASI PKM SULILI

Gambar
Akhirnya Proses Survey Reakreditasi Puskesmas Sulili (31 Oktober- 2 November 2019) telah usai. Foto rombongan hari terakhir re akreditasi  Namun kerja keras dan kerja cerdas tidak akan pernah ada kata" selesai" dalam peningkatan mutu dan kinerja pelayanan Puskesmas Sulili adalah Suatu proses yg harus selalu berkesinambungan. Hal yg tidak mudah dan sangat berat untuk dilakukan , namun jika dilakukan dengan CINTA dan dilakukan dengan SATU sistem yg SAMA maka Akreditasi bukan lagi terasa sebagai Kewajiban bagi sebuah  FKTP tp suatu Kebutuhan. Masalah akan selalu ada, baik masalah yg sudah terjadi ataupun masalah yg kemungkinan akan terjadi, maka sangat perlu bagi kita utk selalu mengidentifikasi masalah, menganalisa penyebab masalah, membuat suatu rencana tindak lanjut dalam mengatasi suatu masalah, melakukan proses tindak lanjut, mengevaluasi dan menindaklanjuti lagi hasil evaluasi, itulah Proses PDCA. Proses ini yg tidak boleh berhenti dalam semu